REVIEW LITERATUR PENGARUH PEMBERIAN AROMATERAPI LEMON TERHADAP EMESIS GRAVIDARUM

Authors

  • Rr Catur Leni Wulandari Program Studi Kebidanan Program Sarjana dan Pendidikan Profesi Bidan Fakultas Kedokteran Universitas Islam Sultan Agung, Indonesia
  • Rini Sulistyowati sultan agung islamic univercity semarang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32807/jmu.v3i1.101

Keywords:

emesis, terapi lemon, aromaterapi

Abstract

Pendahuluan : Mual muntah (Emesis Gravidarum) sering terjadi pada ibu hamil trimester 1. Penyebabnya karena peningkatan hormon estrogen dan HCG pada awal kehamilan. Salah satu dampaknya yaitu Dehidrasi yang mengakibatkan janin mengalami masalah  maka dari itu diperlukan terapi. salah satu terapi untuk menangani yaitu dengan aroma terapi lemon. Metode : Literatur mancanegara ditelusuri melalui sarana elektronik dengan penuntun kata kunci (emesis, terapi lemon, aromaterapi). Artikel seleksi berjumlah 8 tentang pengaruh aromaterapi lemon terhadap emesis gravidarum Hasil : adanya perbedaan emesis gravidarum pada pemberian aromaterapi dengan perlakuan yang sama. Pembahasan : salah satu penanganan untuk emesis gravidarum yaitu dengan cara nonfarmakologis yaitu dengan pemberian aromaterapi lemon. Aroma terapi lemon mengandung limonene 66-80%, geranil asetat, nerol, linalil asetat, pinene 0,4– 15%, pinene 1-4%, terpinene 6-14% dan myrcen. Senyawa kimia seperti geranil asetat, nerol yang bermanfaat untuk antidepresi, nantiseptik, antispasmodik meredakan perasaan cemas, stres, dan lelah. Kesimpulan : pemakaian aromaterapi lemon efektif untuk mengurangi terjadinya emesis gravidarum

Author Biography

Rini Sulistyowati, sultan agung islamic univercity semarang

sedang menempuh pendidikan s1 kebidanan di universitas islam sultan agung semarang

References

Siti Cholifah, Titin Eka Nuriyanah. 2016. Aromaterapi Lemon Menurunkan Mual Muntah pada Ibu Hamil Trimester I. Program Studi D3 Kebidanan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Ursula Orcena Mau Soa, Rizky Amelia, Dhita Aulia Octaviani. 2018. Perbandingan Efektivitas Pemberian Rebusan Jahe Merah Dan Daun Mint Dengan Jeruk Nipis Dan Madu Terhadap Mual Muntah Pada Ibu Hamil Trimester I Di Puskesmas Waepana, Ngada, Ntt. jurnal kebidanan. Vol. 8 No. 2 October 2018

Masoumeh Namazi, Seddigheh Amir Ali Akbari, Faraz Mojab, Atefe Talebi, Hamid Alavi Majd, Sharareh Jannesari. 2014.Aromatherapy With Citrus Aurantium Oil and Anxiety During the First Stage of Labor. Iran Red Crescent Med J. 2014 June

Dr. Arshi Anjum, Dr. Kouser Fathima Firdose, Dr.Wajeeha Begum. 2018. Effect of Sikanjabeen Lemooni in Qay’al-Haml: An Open Observational Study. IOSR Journal of Dental and Medical Sciences (IOSR-JDMS)

Vitrianingsih, Sitti Khadijah. 2018. FEKTIVITAS AROMA TERAPI LEMON UNTUK MENANGANI EMESIS GRAVIDARUM. Jurnal Keperawatan Volume 11No 4 Desember

gideon koren, Rana Cohen . 2020. Measuring the severity of nausea and vomiting of pregnancy; a 20-year perspective on the use of the pregnancy-unique quantiï¬cation of emesis (PUQE). Journal of Obstetrics and Gynaecology .

Downloads

Published

2021-10-29

How to Cite

Wulandari, R. C. L., & Sulistyowati, R. (2021). REVIEW LITERATUR PENGARUH PEMBERIAN AROMATERAPI LEMON TERHADAP EMESIS GRAVIDARUM. Jurnal Midwifery Update (MU), 3(1), 20–29. https://doi.org/10.32807/jmu.v3i1.101

Citation Check